Investasi di Kota Sukabumi terdongkrak sebagai imbas proyek Tol Bocimi. (Foto: Ilustrasi)

Investasi tersebut mencakup 1.005 perusahaan yang terdiri dari 623 usaha mikro, 298 perusahaan, 26 perusahaan menengah dan 58 perusahaan besar.

"Kenaikan investasi ini dipicu beberapa hal, di antaranya adanya pembangunan infrastruktur transportasi yaitu Tol Bocimi serta membaiknya situasi pandemi Covid–19," ujar Didin.

Seperti diketahui, proyek pembangunan Tol Bocimi saat ini telah memasuki Seksi III ruas Cibadak-Sukabumi Barat sepanjang 13,70 km. Rencananya proyek dengan anggaran lebih dari Rp11 triliun itu akan berakhir sampai Seksi IV ruas Sukabumi Barat-Sukabumi Timur sepanjang 13,05 Km. 




Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network