3. Paralayang Bukit Gantole Puncak
Selanjutnya, yang ketiga ada Paralayang Bukit Gantole, lokasi nya berada di Puncak, Bogor Jawa Barat. Di sini Anda bisa merasakan terbang di atas ketinggian kota Bogor selama 10 menit dengan tarif yang sudah di tentukan.
4. Tapos Garden
10 tempat wisata di Ciawi Bogor yang keempat yakni Tapos Garden. Tapos Gardes sebenarnya merupakan salah satu tempat wisata sekaligus tempat kuliner di Ciawi Bogor. Salah satu daya tari di tempat ini ialah suasana nya yang sejuk, banyak spot foto, live music dan masih banyak lagi.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait