Ayah di Desa Jatiwangi, Kecamatan Jatiwangi, Majalengka, Jawa Barat tega merantai leher dua anak kandungnya yang masih kecil, Rabu (13/11/2024). (Foto: Rekaman video viral).

Setelah dikumpulkan di balai desa, Casnadi mengaku salah dan berjanji tidak akan mengulangi perbuatannya.

Yuda Hendri Saputera, Kepala Desa Jatiwangi, menjelaskan bahwa orang tua yang merantai kedua anaknya merasa jengkel karena uangnya sering dicuri. 

"Orang tuanya mengaku salah dan minta maaf," ujar Yuda Hendri Saputera.

Polisi dan kepala desa, kemudian mengembalikan kakak adik ini kepada orang tuanya dan akan selalu diawasi untuk memastikan kejadian serupa tidak terulang.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network