Kegiatan itu turut dihadiri ratusan oleh ratusan ibu-ibu dan perempuan Majelis Taklim sekitar Ponpes. Bahkan, Atiqoh sempat diserbu oleh puluhan anak-anak Sekolah Dasar (SD) yang ingin berebut bersalaman dengan istri Capres nomor urut 3 itu.
"Ibu salim Bu," ucap anak-anak yang kompak mengenakan seragam merah-putih.
Atiqoh pun langsung menjulurkan tangannya kepada anak-anak yang begitu antusias menyambutnya. Dia pun melempar senyumnya kepada anak-anak itu.
"Semoga menjadi anak sholehah ya, pinter-pinter semuanya," pesan Atiqoh kepada anak-anak tersebut.
Editor : Asep Supiandi
Artikel Terkait