"Pakai sabun boleh, pakai handscrub boleh. Biasanya kalau pakai sabun itu waktunya kurang lebih 40-60 detik. Kalau pakai handscrub itu biasanya 20-40 detik cukup (untuk membunuh kuman)," ujar Desi.
Kegiatan cek kesehatan hingga edukasi mencuci tangan menggunakan sabun itu diapresiasi oleh warga, seperti diungkapkan salah seorang di antaranya bernama Catur.
"Mengenai (edukasi) cuci tangan, alhamdulillah sangat (bermanfaat karena) setelah (pandemi) Covid-19 itu kita jadi agak lupa. Sekarang diingatkan dengan (kegiatan) itu," tutur dia.
Sementara itu, Catur, warga Mustikasari, berharap Ganjar bisa terpilih menjadi Presiden Republik Indonesia selanjutnya dan lebih memperhatikan kesehatan masyarakat.
Editor : Agus Warsudi
ganjar pranowo ganjar pranowo capres Capres Ganjar Pranowo Ganjar Pranowo presiden ganjar pranowo menang relawan ganjar pranowo kota bekasi cuci tangan Cuci Tangan Pakai Sabun hari cuci tangan sedunia
Artikel Terkait