Diberitakan sebelumnya, puluhan besi bekisting atau besi cetakan untuk pengecoran proyek KCJB tiba-tiba berjatuh. Kejadian itu terjadi di permukiman warga kompleks Lembah Teratai, RT 4/12, Desa Gadobangkong, Kecamatan Ngamprah, KBB.
Informasi yang berhasil dihimpun dari warga, besi bekisting itu jatuh dari girder KCJB dengan ketinggian sekitar 20 meter. Kejadiannya terjadi pada Selasa (9/11/2021) sekitar pukul 17.00 WIB dan diduga karena kecerobohan pelaksanaan proyek. Sebab saat itu tidak sedang hujan atau ada angin kencang.
Editor : Agus Warsudi
kereta cepat kereta cepat bandung kereta cepat jakarta-bandung proyek kereta cepat kcic kcic bandung-jakarta pt kcic kabupaten bandung barat
Artikel Terkait