Api kembali berkobar dari tangki T-301 di KIlang Pertamina Balongan pada Kamis (1/4/2021) malam. (Foto: iNews/Toiskandar)

"Masih ada beberapa material yang harus dibawa ke Jakarta untuk diteliti. Materialnya tidak mudah untuk dibawa karena tangkinya besar. Mungkin beberapa yang diambil contoh," ujar Erdi.

Diberitakan sebelumnya, Ombudsman Republik Indonesia (ORI) menyebutkan dampak kebakaran empat tangki di Kilang PT Pertamina di Balongan, Indramayu mengakibatkan 25.328 kiloliter (KL) BBM, hilang. Objek yang terbakar adalah tanki BBM Pertalite.

"Dampak terbakarnya empat tanki tersebut di antaranya kerusakan properti berupa empat tanki dengan volume minyak 25.328 KL, dua unit pick up kilang dan kerusakan bangunan di sekitar kilang," kata anggota Ombudsman, Hery Susanto, Rabu (14/4/2021).

Selanjutnya, Ombudsman memberikan saran agar PT Pertamina dan PT KPI segera mengoordinasikan rencana kontigensi kepada BNPB/BPBD setempat agar mitigasi dan penanganan bencana dapat dilakukan secara optimal.


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3 4
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network