OMG Jabar, tutur dia, berharap 100 biopori di Pejagalan Lama, Desa Battembat bisa mengurangi dampak banjir ketika hujan deras. "Kami berharap ketika hujan deras, Pejagalan Lama tidak kebanjiran lagi," tutur dia.
Relawan OMG, kata Gilang Gemahesa, akan mengunjungi daerah lain di Jawa Barat yang kerap kebanjiran.
"Sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan, kami akan coba skrining wilayah-wilayah rawan banjir," ucap Gilang Gemahesa.
Editor : Agus Warsudi
antisipasi banjir ancaman banjir banjir banjir 1 meter cegah banjir Biopori Sumur Biopori kabupaten cirebon
Artikel Terkait