Ketua DPW PKS Jabar Haru Suandharu dan Sekretaris DPW PKS Ridwan Solichin dalam acara Rakerwil PKS Jawa Barat. (Foto: Istimewa)

"Dalam rangka milad ke-19 PKS, kami memohon doa restu, semoga PKS senantiasa diberikan keistiqomahan agar senantiasa bersama dan melayani rakyat," kata Ketua DPW PKS Jabar, Senin (19/4/2021). 

Haru mengemukakan, dalam rangkaian Rakerwil PKS Jabar yang dihelat pada 2-4 April 2021, PKS Jawa Barat melaksanakan berbagai kegiatan bakti sosial, di antaranya donor darah dan plasma konvalesen. 

Ini menjadi bukti komitmen PKS untuk turut membantu pemerintah mencegah penyebaran Covid-19 dan mendukung pembangunan di Jawa Barat. 

"Bahkan semenjak awal Ramadan, PKS Jawa Barat mengadakan kegiatan seperti Lomba Dongeng (Lodong) dan dan pembagian takjil," ujar Haru.

Kader PKS Jabar membagikan takjil untuk para pengguna jalan. (Foto: Istimewa)


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network