Petugas berupaya mengevakuasi 10 penambang emas yang tertimbun longsor di Kotawaringin Barat, Kalteng. (Foto: iNews/Sigit Dzakwan)

Hingga Kamis malam, Camat Arut Utara, TNI Polri dan seluruh penambang membantu evakuasi dengan cara menguras lubang tambang dengan menggunakan mesin penyedot air sebanyak empat unit.

“Saat ini ke-10 korban belum diketahui nasibnya. Saya juga sudah menghubungi kepada BPBD Kobar dan malam ini diperkirakan bantuan akan datang pada pukul 22.00-23.00 WIB,” katanya.

Berikut nama nama korban:

1. Tatan, umur 30 tahun. Alamat Salopa, Kabupaten Tasikmalaya, Jabar

2. Muharom umur 22 tahun. Alamat Salopa kab. Tasik

3. Yuda, umur 24 tahun. Alamat Salopa  kab. Tasik

4. Reza, umur 20 tahun. Alamat Salopa kab. Tasik

5. Rana, umur 21 tahun

6. Susan, umur 25 tahun

7. Bayu, umur 25 tahun

8. Dian, umur 26 tahun. 

9. Mukadir, umur 47 tahun

10. Nurhidayat, umur 26 tahun (alamat sama semua)


Editor : Kastolani Marzuki

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network