Tapi Ketua Umum PSSI Erick Thohir menginginkan para penggawa Garuda Asia tetap bertarung sekuat tenaga untuk menyapu bersih penyisihan grup dengan kemenangan.
"Perjuangan Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 masih berlanjut. Dini hari nanti, Timnas U-17 akan menghadapi Afganistan dan kami akan tetap memberikan yang terbaik di setiap pertandingan," tulis Erick Thohir di laman Instagram pribadinya @erickthohir, Kamis (10/4/2025)
Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait