Kecelakaan bus terguling di Km 98 Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) wilayah Kabupaten Subang, Rabu (10/4/2024) petang. (Foto: Ist)

Dia mengatakan, berdasarkan hasil olah TKP dan keterangan saksi, kronologi kejadian berawal saat bus melaju di Tol Cipali membawa pemudik ke Jawa Tengah. Namun sampai di lokasi kejadian, sopir bus kehilangan kendali hingga menyebabkan bus terguling. 

"Jadi ini kecelakaan tunggal. Sopir bus diduga mengantuk sehingga hilang kendali. Namun untuk memastikan, kami masih mendalami kasus kecelakaan ini guna mengetahui penyebabnya pastinya," ujarnya.


Editor : Donald Karouw

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network