"Saat ini saya belum bisa menginformasikan karena awalnya hanya asap hitam dan kami langsung evakuasi pasien dan alhamdulillah semuanya sudah terevakuasi dari gedung," ujar Lia di lokasi.
Sementara itu, Damkar Subang telah mengerahkan empat unit mobil pemadam untuk memadamkan api. Proses pemadaman masih berlangsung, dan pasien tetap berada di luar gedung untuk alasan keselamatan.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait