Maka itu, para pimpinan daerah diminta terjun langsung untuk menangani persoalan yang ada di masyarakat saat ini.
"Saya minta kepada para kepala daerah untuk memiliki sense of crisis, masyarakat bukan hanya susah karena minyak goreng tapi hal lainnya. Karena itu, kepala daerah khususnya yang berasal dari PDI Perjuangan harus memerlihatkan kepeduliannya kepada rakyat di daerahnya masing-masing," ucapnya.
Editor : Asep Supiandi
Artikel Terkait