Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto meninjau langsung wilayah terdampak banjir di Kampung Dayeuh Handap, Kelurahan Kota Kulon, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, Selasa (19/7/2022). (Foto: iNews.id/Fani Ferdiansyah)

Bupati Garut Rudy Gunawan menyatakan pihaknya akan mengkaji perihal pengosongan puluhan hektare permukiman padat penduduk di pinggiran sungai. Salah satunya adalam permukiman di kawasan Cimacan, Desa Haurpanggung, Kecamatan Tarogong Kidul. 

“Jadi nanti akan lakukan secara komperehesif masalah yang menyangkut rencana aksi kita ke depan,” ujar Rudy Gunawan. 

Sebagai daerah yang berada persis di bantaran Sungai Cimanuk, keberadaan kawasan padat penduduk Cimacan, Garut memang sulit dipisahkan dari persoalan banjir yang menahun.

“Jika dilihat secara teknokratik itu di sini tidak memungkinkan, karena ini 10 meter lebih rendah dari sana di Maktal, akhirnya airnya pasti ke sini menggenangi pemukiman penduduk,” ucapnya. 


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network