Kepala PJR Induk Cipularang, AKP Stanly Soselisa, menyebutkan mulai mengantisipasi lonjakan arus mudik saat libur Imlek. (Foto: iNews.id/Asep supiandi)

Lebih penting lagi, kata dia, PJR Tol Cipularang memastikan tidak ada genangan air di bebeapa spot rawan kecelakaan. Sebab peluang banyaknya genangan air sangatlah seiring intensitas hujan yang cukup tinggi. Adapun titik rawan kecelakaan yakni untuk di jalur A (dari Jakarta arah Bandung) terdapat di Km 76-80 dan 115-110. Semantara di jalur B (arah sebaliknya) terdapat di Km 92-84, jalur ini memiliki medan menurun. 


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network