Warga Desa Bencoy, Kecamatan Cireunghas, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat digegerkan dengan penemuan sopir taksi online tewas di dalam mobil. (Foto: Budi Setiawan).

Selain itu, petugas juga telah memeriksa sejumlah saksi. Warga awalnya curiga melihat mobil terparkir cukup lama di halaman parkir minimarket. 

Warga kemudian melaporkan ke polisi. Jasad korban dievakuasi ke Rumah Sakit (RS) R Syamsudin SH untuk diautopsi agar bisa dipastikan penyebab kematiannya.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network