Ibu dan adik membawakan menu kesukaan Pegi Setiawan yang kini ditahan di Mapolda Jawa Barat (Jabar) di Bandung, Selasa (4/6/2024). (Foto: Toiskandar).

CIREBON, iNews.id- Ibu dan adik Pegi Setiawan berangkat ke Mapolda Jawa Barat (Jabar) di Bandung, Selasa (4/6/2024). Mereka berangkat dari rumah di Cirebon untuk menjenguk Pegi Setiawan yang berada di tahanan Polda Jabar.

Kedatangan ibu dan adik Pegi Setiawan didampingi kuasa hukum. Pada ksempatan itu, selain melepas kangen karena sudah lama tidak bertemu, mereka juga mebawakan makanan kesukaan Pegi.

Tampak beberapa makanan dan buah yang dibungkus di dalam kantong plastik, yaitu roti, biskuit, telur asin dan pisang. Kunjungan ini merupakan pertama kalinya sejak Pegi ditahan di Polda Jabar.

Lusiana, mengaku sangaja ingin ikut karena sudah lama tidak bertemu dengan kakaknya. "Semoga cepat bebas karena kan dia tidak bersalah," ujar Lusiana.


Editor : Kurnia Illahi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network