Selanjutnya, Serda Suherman melihat pencuri itu lari ke arah perempatan jalan dan menangkapnya. "Saya melihat pencuri itu lari ke arah perempatan jalan dan langsung saya amankan," kata Serda Suherman.
Ketika melihat massa mendekat dan hendak menghakimi pelaku curanmor, Serda Suherman pun menyelamatkannya dengan membawa ke Polsek Balongan dengan dibantu seorang warga. "Pelaku langsung saya bawa ke Polsek Balongan untuk diamankan," ujar Serda Suherman.
Kini pelaku curanmor tersebut telah dibawa oleh Satreskrim Polres Indramayu untuk dilakukan proses selanjutnya.
Editor : Agus Warsudi
aksi curanmor curanmor curanmor ditangkap kasus curanmor korban curanmor pelaku curanmor tersangka curanmor indramayu Kabupaten Indramayu prajurit tni ad
Artikel Terkait