Sementara itu, pengurus Partai Golkar Kecamatan Ciranjang Moch Ridwan Syahrizal mengatakan, senang menjadi bagian dari relawan Teh Metty Peduli. "Sebagai kader, sangat berterima kasih kepada Partai Golkar dan Teh Metty yang peduli kepada masyarakat, terutama di Kecamatan Ciranjang,” kata Rizal.
Selain sebagai pengusaha dan konsultan, Metty Triantika, dikenal aktif di berbagai organisasi, antara lain sebagai bendahara di Ikatan Konsultan Indonesia (Inkindo) Jabar dan bendahara Persatuan Bola Voli Indonesia (PBVSI) Jabar.
Metty juga anggota Komite Desain dan Arsitektur Kadin Kota Bandung, Wakil Ketua Bidang UMKM Kosgoro 57 Jabar, dan bendahara di Kesatuan Perempuan Partai Golkar (KPPG) Jabar.
Editor : Agus Warsudi
cianjur cianjur selatan di cianjur kabupaten cianjur dpd golkar jabar dpd partai golkar jabar dpw golkar jabar
Artikel Terkait