Exit Tol Gedebage di Km 149 Bandung ditargetkan bisa aktif tahun ini. (Foto: Ant)

Tak hanya dari tataran pemerintahan, tapi juga bersama masyarakat dan PT Summarecon Bandung selaku partner kerja sama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat yang memegang proyek exit tol ini. 

"Ini harus ada pertemuan lagi antara pemerintah pusat, provinsi, pemkot, dan Summarecon, juga dengan masyarakat sekitar. Lalu, rancangan kebutuhan saat ini, akan dibuatkan dulu koneksi jalan ke Gedebage Selatan untuk sementara," katanya. 

"Sebab, jika melihat ukuran jalan Gedebage Selatan, perlu adanya pelebaran jalan baik itu ke kiri atau ke kanan," ucapnya. 


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network