Pasien keracunan nasi boks di Cimahi terus dipantau perkembangan kesehatannya. (Foto: Istimewa)

Kadinkes Kota Cimahi menuturkan, hingga Selasa (25/7/2023) siang, pasien yang masih menjalani rawat inap sebanyak 198 orang. Sedangkan warga yang menjalani rawat jalan 138. Total keseluruhan korban keracunan yang masih mendapatkan penanganan medis, 336 orang. 

"Semua pasien sudah tertangani dengan baik. Ini berkat kerja sama dari seluruh rumah sakit yang ada di Kota Cimahi," tutur Kadinkes Cimahi.


Editor : Asep Supiandi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network