Polisi patroli di lokasi kecelakaan Tol Cipali. (Foto: iNews/Yudi Heryawan).

PALIMANAN, iNews.id - Kecelakaan melibatkan dua bus di Tol Cipali Km 117 arah Jakarta, Kamis (14/11/2019) dini hari. Tabrakan terjadi sekitar pukul 00.00 WIB.

Petugas PT Lintas Sedaya Marga membenarkan informasi adanya kecelakaan tersebut. Dua bus tersebut yakni Bus Sinar Jaya dan Arimbi.

"Ada 7 orang tewas," kata petugas jaga Traffic Management Center (TMC) Polda Metro Jaya, Yudi, kepada wartawan.


Editor : Andi Mohammad Ikhbal

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network