Petugas SAR gabungan dikerahkan untuk operasi pencarian dan pertolongan korban banjir di Sukabumi, Jawa Barat, Rabu (4/12/2024). (Foto: MPI/Jonathan Simanjuntak)

Diketahui, bencana hidrometeorologi berupa banjir, longsor, cuaca ekstrem hingga pergerakan tanah melanda wilayah Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Bencana ini akibat cuaca ekstrem yang melanda sejak Selasa (3/12/2024) hingga Rabu (4/12/2024) pagi.

Berdasarkan laporan dari Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana (Pusdalops) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Sukabumi melaporkan 26 wilayah terdampak banjir, longsor, pergerakan tanah dan dampak cuaca ekstrem lainnya.


Editor : Donald Karouw

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network