2. Kota Cimahi
Di urutan kedua Kota Cimahi. Kota Cimahi memiliki luas wilayah hanya 40,37 km persegi. Kota dengan tiga kecamatan, Cimahi Tengah, Selatan, dan Utara ini, memiliki jumlah penduduk sekitar 620.393 jiwa berdasarkan data Badan Pusat Statistik pada 2020. Walaupun tak begitu luas, namun penduduk di Kota Cimahi sangat padat yakni sekitar 14.273 jiwa per km persegi.
3. Kota Bekasi
Di urutan ketiga Kota Bekasi. Kota ini memiliki luas wilayah sekitar 210,5 km persegi. Jumlah penduduk Kota Bekasi sekitar 3.899.017 jiwa berdasarkan data Badan Pusat Statistik pada 2020. Dengan jumlah warga dan luas wilayah, kepadatan penduduk sekitar 11.587 jiwa km persegi.
Editor : Agus Warsudi
kota bandung kota depok kota cimahi kota bekasi kota bogor Provinsi Jawa Barat Provinsi Jabar kepadatan penduduk Kota terpadat
Artikel Terkait