Kecelakaan beruntun terjadi di Tol Cikopo-Palimanan (Cipali) KM 72, wilayah Desa Cinangka, Kecamatan Bungursari, Kabupaten Purwakarta, Selasa (18/11/2025). (Foto: iNews).

Benturan itu membuat bus Agra Mas menghantam Gran Max hingga kedua kendaraan masuk ke parit.  

Polisi masih menyelidiki penyebab pasti kecelakaan dengan memeriksa saksi dan rekaman CCTV. Saat ini, lalu lintas di Tol Cipali KM 72 sudah kembali normal setelah kendaraan yang terlibat dievakuasi. 

Kasus ini ditangani oleh Unit Laka Lantas Polres Purwakarta.  


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network