Bus MGI tujuan Garut-Bogor terbalik di Km 68 Tol Cipularang, wilayah Dawuan, Purwakarta. (FOTO: tangkapan layar)

Kecelakaan berikutnya terjadi di Km 146+200 Tol Purbaleunyi, tepatnya di kawasan Buahbatu Kota Bandung, sekitar pukul 14.36 WIB. Di lokasi kejadian, minibus Avanza terperosok ke parit. 

“TKP di tol Cipularang (bus terbalik miring). Korban tidak ada yang meninggal cuma luka-luka, termasuk sopir,” kata Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Ibrahim Tompo.

Kepala Induk PJR Tol Cipularang Kompol Denny Catur mengatakan, kecelakaan berawal ketika Bus PO MGI nopol D 7674 AM yang dikemudikan Ujang Yusuf Pudin mendadak oleng saat melintas di lokasi kejadian.

“Sopir hilang kendali, sehingga bus yang bermuatan 23 penumpang itu menabrak pembatas jalan dan minibus nopol B 1353 TZA yang ditumpangi Dede dan istrinya. Kemudian bus naik ke pembatas jalan dan terbalik,” kata Kapela Induk PJR Tol Cipularang.


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network