Tim SAR gabungan mengevakuasi korban KM Ilham 01 di Pantai Cidaun, Cianjur. (FOTO: ISTIMEWA/BASARNAS BANDUNG)

"Selanjutnya jenazah dibawa ke Puskesmas Sindangbarang untuk diidentifikasi dan diserahterimakan ke pihak keluarga," ujar Jumaril. 

Kepala Basarnas Bandung menuturkan, tim SAR gabungan sebelumnya telah melakukan upaya pencarian terhadap korban sesuai rencana operasi SAR dengan luas area pencarian berdasarkan prediksi SAR map. 

"Setelah korban ditemukan, operasi SAR dinyatakan selesai dan seluruh unsur SAR yang terlibat kembali ke satuannya masing-masing," tutur Kepala Basarnas Bandung.

Unsur SAR yang terlibat antara lain Basarnas Bandung, Koramil Cidaun, Polsek Singdangbarang, Polsek Cidaun, Satpolairud Polres Cianjur, Damkar Cianjur, BFRAD, dan nelayan setempat. 


Editor : Agus Warsudi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network