Video Pemudik Diputar Balik Petugas di Tasikmalaya karena Tak Ada Surat Tugas

TASIKMALAYA, iNews.id - Sejumlah kendaraan yang datang dari arah Bandung dan Jakarta diminta putar balik oleh petugas di Tasikmalaya, Jawa Barat. Para pengemudi diminta putar arah karena tidak dapat menunjukkan surat tugas.


Editor : Dani M Dahwilani

Bagikan Artikel: