BANDUNG, iNews.id - Serbuan vaksinasi digelar di Aula Desa Cileunyi Kulon, Bandung, Jawa Barat. Penyelenggarannya adalah Kodam III Siliwangi.
Tenaga kesehatan didatangkan dari Kesdam III Siliwangi dan dibantu Nakes Yonif 330 Kostrad. Selain vaksin, warga juga mendapat satu paket bantuan.
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsJabar di Google News
Bagikan Artikel: