BEKASI, iNews.id - Demo penolakan UU Cipta Kerja (ciptaker) di Kawasan Jababeka, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, pada Rabu (7/10/2020) berujung ricuh. Diketahui, delapan mahasiswa luka-luka setelah bentrok dengan polisi.
Sementara itu, dua mahasiswa luka parah sehingga harus dirawat di rumah sakit. Korban luka parah yaitu Ketua Komisariat PMII Pelita Bangsa Nasrul dan Morsidik.
Diduga bentrokan terjadi karena adanya provokator. Massa terpancing sehingga bentrok dengan polisi.
Video editor: Ifaldi Musyadat
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsJabar di Google News
Bagikan Artikel: