Ikuti Petunjuk Map, Truk Terguling di Kawasan Lembang

BANDUNG BARAT, iNews.id -Truk bermuatan kopi terguling di Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Truk terguling akibat tidak kuat menanjak karena mengikuti petunjuk google maps

Badan truk yang menutup jalan mengakibatkan lalu lintas lumpuh

Video Editor: Ifaldi Musyadat


Editor : Wahyu Triyogo

Bagikan Artikel: