Idul Fitri menjadi moment untuk berkumpul bersama keluarga, namun hal itu tidak bisa dirasakan Ibu Rohiyah. (Foto: iNews.id)

BEKASI, iNews.id - Idul Fitri menjadi moment untuk berkumpul bersama keluarga, namun hal itu tidak bisa dirasakan Ibu Rohiyah. Meski telah datang ke lapas dengan membawa makanan untuk anaknya, petugas tidak mengizinkan bertemu langsung karena pandemi Covid-19.

Sementara di lapas Bulak Kapal, Bekasi, kerinduan juga dirasakan warga binaan lapas terhadap keluarga. Tangis para tahanan pecah, saat mereka diizinkan petugas melepas rindu dengan keluarga melalui video call.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network