Pintu masuk menuju objek wisata Pantai Cemara, Kecamatan Cidaun, Cianjur Selatan, Jawa Barat (Jabar) dilakukan penyekatan oleh petugas gabungan.

CIANJUR, iNews.id - Pintu masuk menuju objek wisata Pantai Cemara, Kecamatan Cidaun, Cianjur Selatan, Jawa Barat (Jabar) dilakukan penyekatan oleh petugas gabungan. Namun para pengunjung tetap nekat masuk ke dalam kawasan Pantai Cemara, meski harus berjalan kaki 1 kilometer lebih.

Sementara suasana di pantai Cemara sudah di padati ribuan pengunjung. Berikut video selengkapnya.


Editor : Tuty Ocktaviany

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network