Stasiun Bekasi Timur mulai uji coba aplikasi PeduliLindungi, Senin (6/9/2021).

BEKASI, iNews.id - Stasiun Bekasi Timur mulai uji coba aplikasi PeduliLindungi, Senin (6/9/2021). Aplikasi ini menjadi syarat calon penumpang bisa menggunakan layanan kereta api Commuter Line.

Pantauan di lokasi, sudah banyak warga yang menggunakan aplikasi tersebut. Selain itu, calon penumpang kereta api juga wajib membawa STRP.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network