Pedagang tahu di Pasar Wetan, Kota Tasikmalaya diserbu pembeli.

TASIKMALAYA, iNews.id - Pedagang tahu di Pasar Wetan, Kota Tasikmalaya diserbu pembeli. Karena hingga besok ada seruan mogok serentak jualan para pedagang dan perajin tahu tempe. 

Disaat sebagian pedagang tahu mogok jualan pedagang tahu di Pasar Wetan ini malah ramai diserbu para pembeli. Mereka rela menunggu dan antre untuk mendapatkan giliran beli tahu.

Seruan aksi mogok, kurang mendapatkan dukungan dari para pedagang tahu sendiri.Terbukti masih ada saja pedagang tahu yang tetap berjualan seperti di Pasar Wetan, Kota Tasikmalaya.

Seruan aksi mogok produksi perajin tahu selama 3 hari dan dua hari bagi para pedagang tahu. Seruan ini dianggap kurang sosialisasi, sehingga pedagang tak kompak. 


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network