KARAWANG, iNews.id - Seorang siswa sekolah dasar (SD) di Kabupaten Karawang, Jawa Barat meninggal dunia setelah dirawat intensif di rumah sakit karena demam tinggi. Sebelumnya, siswa SD ini sempat disuntik difteri di sekolahnya.
Kasus meninggalnya Siswi SD, Tearisa Riztiani, ini mendapat perhatian dari Polsek Lemah Abang dan Polres Karawang. Korban tewas diduga usai mendapatkan vaksi difteri di sekolahnya.Tidak hanya polisi, kasus kematian ini juga mendapat perhatian dari Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana. Dia berharap kasus tersebut bisa diusut tuntas.
Video Editor: Yogi Pasha
Editor : Himas Puspito Putra
Artikel Terkait