Sejumlah ruas jalan di Kota Bandung, Jabar mengalami kemacetan parah akibat banyaknya jumlah kendaraan. (Foto: iNews.id/Maulana Rizki)

BANDUNG, iNews.id - Kemacetan lalu lintas di Kota Bandung, Jawa Barat semakin parah. Hampir setiap hari, pengendara selalu dihadapkan dengan persoalan kemacetan lalu lintas di sejumlah ruas jalan.

Tidak sebandingnya jumlah kendaraan dengan luas median jalan dinilai sebagai salah satu penyebab kemacetan di Kota Bandung.

Lalu apa yang harus dibenahi pemerintah agar problem kemacetan kota tidak semakin parah, dalam dialog iNews Jabar 6 Desember lalu sempat mengulasnya bersama Pengamat Transportasi ITB Santi Yulianti Rahmat, Kasi Manajemen Transportasi Dishub  Kota Bandung, Sultoni dan Wakil Sekretaris Organda Kota Bandung Budi Kurnia.

Video Editor: Yogi Pasha


Editor : Kastolani Marzuki

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network